PDP Ilmu Pengetahuan Dasar
Ilmu pengetahuan mempelajari struktur dunia . Bagaimana cara kerjanya ? Mengapa bekerjanya seperti itu ? Untuk mengamati dunia , saya menyentuh , merasakan , mendengarkan , melihat , dan mencium . Panca indra saya membantu saya menemukan keajaiban dan keindahan strukturdunia .
LEVEL ONE / A & B TingkatSatu / A & B Jelajahi dunia Tuhan yang penuh dengan mamalia , ikan , burung , dan serangga ; temukan gerakan , mesin , materi , dan ruang . Pelajari cara hidup sehat dan ketahui tentang jantun é, paru – paru , perut , otot , gigi , dan tulang .
